5 Tips Interior Kamar Tidur Yang Nyaman | Interior Kamar Kediri

5 Tips Interior Kamar Tidur Yang Nyaman | Interior Kamar Kediri

Daftar Isi

5 Tips Interior Kamar Tidur Yang Nyaman | Interior Kamar Kediri

Created by Interior Rumah Minimalis

 

Interior Kamar Kediri – Kamu pastinya ingin selalu bangun dalam keadaan segar di pagi hari sehingga bisa bersemangat untuk kembali beraktivitas, kan? Untuk itu, kamu memerlukan waktu istirahat yang bukan hanya cukup, tapi juga berkualitas. Dekorasi kamar tidur adalah salah satu faktor yang bisa mempengaruhi kualitas waktu istirahatmu. Kalau dekorasi kamar tidur terlalu meriah dan mengabaikan hal-hal yang fungsional, yang ada kamu jadi nggak betah untuk beristirahat di kamar, tidurmu pun jadi kurang nyenyak. Dua hal yang terpenting dalam dekorasi kamar tidur sebenarnya adalah faktor kenyamanan dan faktor kesehatan. Kali ini Interior Rumah Minimalis, akan memberikan kamu tips soal menata dekorasi kamar tidur agar menjadi ruangan yang sehat dan nyaman.

Inspirasi Desain Interior Kamar Kediri

  1. Dekorasi kamar tidur serba putih

 

Kenapa harus serba putih? Karena warna putih pada dekorasi kamar tidur bisa memberikan efek yang menenangkan dan mengurangi perasaan cemas. Warna putih yang ada pada sprei, gorden, dan furnitur efeknya akan semakin teduh saat mendapatkan cahaya yang cukup dan sirkulasi udara yang lancar dari jendela kamar. Dengan mengaplikasikan dekorasi kamar tidur serba putih ini, dijamin kamu akan cepat terlelap dan tidur dengan pulas.

  1. Segarkan dengan tanaman hias

Kesan putih yang clean pada dekorasi kamar tidur bisa kamu segarkan dengan menempatkan pot-pot tanaman hias di sudut-sudut kamar tidur. Untuk tanaman hias pada dekorasi kamar tidur yang sehat, pilihlah tanaman indoor yang mudah perawatanya dan bisa membantu membersihkan udara disekeliling kamar, seperti Aloe Vera, Sanseviera, Anggrek, dan bunga Lily.

  1. Perhatikan keseimbangan ruang

Faktor kenyamanan dan kesehatan sebuah dekorasi kamar tidur juga bergantung pada keseimbangan ruang kamar tidur tersebut. Keseimbangan dekorasi kamar tidur bisa kamu wujudkan dengan menggunakan cermin lebar untuk memberikan ilusi ruangan yang lebih luas. Agar dekorasi tidak membuat kamar menjadi sumpek, pilihlah furnitur yang berukuran rendah. Tempatkan juga ranjang di posisi tengah supaya lebih mudah diakses dari setiap sisi. Headboard ranjang yang kuat dan stabil juga bisa membuat kamu merasa lebih aman saat tidur. Ingat, untuk dekorasi kamar tidur yang nyaman dan sehat, baiknya ranjang tidak berhadapan langsung dengan jendela atau pintu, agar kamu tidak langsung terkena udara luar.

  1. Pencahayaan dan wewangian yang menentramkan

Ternyata intensitas cahaya sangat berpengaruh terhadap kesehatan matamu, lho. Biasanya kamu sudah lelah saat sampai di kamar, hal ini menyebabkan matamu akan sulit beradaptasi dengan cahaya ruangan yang terlalu terang. Untuk dekorasi kamar tidur, gunakanlah lampu tidur dengan pencahayaan yang redup. Kamu bisa menyulap area kecil yang tersisa di kamar tidurmu menjadi sebuah sudut santai(Dekoruma.com) Selain bisa digunakan sebagai dekorasi kamar tidur lilin aromaterapi bisa menjaga hawa ruangan agar tetap harum dan menyegarkan. Apalagi buat kamu yang sensitif terhadap pengharum ruangan kimiawi, lilin aromaterapi menyerbakan aroma relaksasi yang alami.

  1. Ciptakan sudut santai yang nyaman

Untuk menambah faktor kenyamanan pada dekorasi kamar tidur, kamu bisa menyulap area kecil yang tersisa di kamar tidurmu menjadi sebuah sudut santai untuk refreshing. Apalagi kalau area tersebut bebatasan langsung dengan jendela, kamu bisa semakin rileks membaca sambil melihat pemandangan di luar! Itulah kelima tips dekorasi kamar tidur yang akan membuatmu semakin nyaman beristirahat di kamar. Tentunya, juga jadi semakin sehat.



Yuk intip-intip di katalog kami, Atau Anda mau datang langsung ke kantor kami

 Untuk mendapatkan desain Interior Kamar Tidur tersebut, Anda dapat menghubungi kami Candratama Granites Kota Kediri.


Jasa Pembuatan Interior Kamar Kediri

Ada beberapa keuntungan jika Anda mempercayakan pengerjaan Interior Anda kepada kami. Adapun keuntungannya adalah:

  1. Konsultasi Gratis
  2. Sketch Desain 3D Sesuai Ruangan & Permintaan Anda.
  3. Dilapisi Anti Rayap yang Kuat dengan kelembapan.
  4. Dikerjakan Oleh Tenaga Ahli dibidangnya
  5. Memakai bahan Multipleks Oven, Handle Stainless Stell, Engsel Hidrolis Otomatis.
  6. HPL segala Motif bermutu tinggi dan Anti Gores.
  7. Sentuhan Seni Lighting yang menambah keindahan.
  8. Kombinasi Stainless Stell yang member kesan lebih elegan.
  9. Kaca dengan Frame Aluminium khusus.
  10. Aksesoris Sesuai Model
  11. Kombinasi TOP TABLE GRANIT Import Terbaik
  12. Finishing Tusiran Sudut menggunakan cat duco mobil
  13. Telah bekerjasama dengan Bank Jatim, PLN, Instansi Pemerintah, BUMN,  dan Instansi-instansi lainnya

Hubungi Kami :

WA/SMS/TELP : 0812 3202 4148

Office : Jl. Tambora, Bandar Lor, Kec. Mojoroto, Kediri, Jawa Timur
(Belakang SMAN 2 Kota Kediri)

Web:  www.candratama.com atau www.candratamagrupnusantara.com

Instagram : www.instagram.com/candratama_granites

Pinterest : Pinters Candratama_Granites & Desain Interior Kediri

Facebook : Candratama Granites

Candratama Granites, “Solutions For Your Furniture”

Leave a Comment

Hubungi Kami Sekarang

Kantor : (0354) 7411201

CS         : 08113371733

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Open chat
Yuk, hubungi CS Kami untuk info lebih detail